Senin, 06 Desember 2021



Halo semuanyaa!!😸😸 Untuk postingan kali ini, saya ingin memberikan tutorial cara membuat sebuah kartu ucapan hari Natal yang saya berikan kepada teman saya yaitu Valerina Elizabeth Wijaya

Hasil akhir :


Saya membuat kartu ucapan tersebut dengan menggunakan aplikasi Canva dengan ukuran kartu (1948 x 3463). Untuk fontnya, saya menggunakan font Bukhari Script pada seluruh teks. Saya juga menggunakan fitur element pada Canva untuk menambah hiasan pada kartu ucapan yang saya buat (keyword: hiasan natal, pohon natal, dan salju). Kode untuk warna background yang saya gunakan adalah #bededc. 

Sekian dari tutorial yang saya buat, terima kasih dan semoga bermanfaat!! πŸ˜„πŸ˜„


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Cativa - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -